Dari tangan tersangka, polisi menemukan barang bukti berupa 49 butir Alprazolam dan 36 butir Clonazepam, yang dikemas dalam beberapa strip obat. Selain itu, diamankan pula uang tunai Rp1.460.000 dan ...